Cara Live Streaming Facebook di Android

Cara Live Streaming Facebook di Android
Hai Marketer.
Facebook baru saja merilis sebuah artikel di website resmi mereka soal perubahan algoritma di Facebook, sehingga hanya posting model tertentu yang bisa masuk newsfeed.
Selain Facebook bakal memprioritaskan post dari teman dan keluarga ketimbang yang berasal dari Fanpage bisnis, brands-brands tertentu dan berita sifatnya public post. Ternyata ada posting model lain yang sampai saat ini mudah masuk Newsfeed.
"Page posts that generate conversation between people will show higher in News Feed. For example, live videos often lead to discussion among viewers on Facebook - in fact, live videos on average get six times as many interactions as regular videos."
Kalo diterjemahkan dengan bahasa saya:
" Posting yang menghasilkan interaksi
lebih mudah muncul di newsfeed. Salah satu contohnya yaitu Video LIVE yang seringkali mengundang banyak interaksi diskusi), bahkan Video LIVE 6x lebih banyak mengundang interaksi dari pada video biasa".
Jadi posting model Video LIVE bakal mudah masuk Newsfeed di Facebook!
Tapi, tidak semua kita biasa ngelive.
Mau ngomong apa di video?
Mau menampilkan apa di video?
Belum lagi kalo nervous saat di depan kamera.
Solusinya pakai Recorded Video
yang artinya pakai video yang sudah jadi lalu di tayangkan secara LIVE.
Sudah banyak tools yang menyediakan Recorded Video agar bisa ditayangkan LIVE yang umum adalah OBS.
Cuman kendalanya adalah Speed Internet kita yang cenderung gak stabil dan hasilnya Video LIVE kita hasilnya putus-putus atau error sama sekali. Belum lagi komputer yang kita pakai terkadang gak kuat buat ngeLIVE lama, karena ngeLIVE itu butuh resource cukup tinggi.
Kabar baiknya, saat ini sudah ada Tools untuk menayangkan Recorded Video kita secara LIVE bernama Soci Live Stream.
Tools ini berbasis web based artinya Tools ini punya server tersendiri.
Apa yang perlu kita lakukan?
Kita cuman upload video kita ke Tools ini dan berikutnya tinggal kita setting mau LIVE sekarang atau nanti, setelah itu kita bisa biarkan dan Tools ini akan bekerja sendiri.
Video kita bisa tetap LIVE sekalipun komputer dan internet kita udah OFF!
Lihat detail Soci Live Stream:
Klik Cara Live Streaming Facebook di Android
Mumpung ini masih dibuka Lifetime License, yang artinya Anda cukup bayar sekali dan bisa dipakai terus.
Miliki Soci Live Stream klik disini
Masukan kupon diskon : MESINDUIT untuk mendapatkan setengah harga plus BONUS dari saya.
Berikut bonus-bonus yang akan Anda dapatkan:
- Cara Buat Email Marketing dengan Feedburner(seperti yang Anda baca saat ini)
- Cara Buat Subscriber Difacebook
- Kirim ke Ratusan Grup Facebook dengan Email Hanya Sekali klik Saja
- Toko Online Robot Messanger yang Berjalan Secara Otomatis
- Cara Buat Landing Page Profesional
- Template Blog Mobile Friendly
- Script-script Kelengkapan Promosi.
Bonus diatas adalah untuk kebutuhan promosi dan masih ada lagi bonus yang bisa Anda dapatkan dimember area.
Miliki Bonus Soci Live Stream Klik Disini
Masukan kupon diskon : MESINDUIT
Semoga info ini bermanfaat.
Salam Sukses.